5 Manfaat Kulit Jeruk Untuk Kecantikan Yang Belum Diketahui

By | May 18, 2022

Operatorkita.com– Seperti yang kita tahu, jeruk merupakan salah satu buah yang memiliki rasa yang manis dan juga lezat, jadi tak heran alasan kenapa salah satu jenis buah ini memang banyak disukai.

Pada umumnya, buah jeruk kerap kali di konsumsi hanya untuk bagian daging atau bulir jeruknya saja untuk mendapatkan berbagai manfaat baik yang di kandungnya.

Namun, apakah kamu tahu tak hanya bagian daging atau bulir jeruknya saja loh yang memiliki begitu banyak sekali manfaat yang akan kamu dapatkan.

Akan tetapi, pada bagian kulit sendiri yang di anggap tidak memiliki manfaat mengandung begitu banyak sekali manfaat yang akan kamu dapatkan, salah satunya yakni untuk kecantikan.

Baca juga: New Link Full Video IƱigo Pascual Twitter Video

5 Manfaat Kulit Jeruk Untuk Kecantikan Yang Belum

Kandungan manfaat dari daging atau bulir jeruk ternyata hampir memiliki kesamaan yang terdapat dari kulit jeruk loh, dimana kulit jeruk sendiri kaya akan vitamin terutama vitamin C di dalamnya.

Dimana kulit jeruk sendiri memiliki kandungan 136 mg vitamin C, tentunya vitamin C yang di miliki kulit jeruk jauh lebih tinggi dibandingkan dengan daging buahnya yang hanya memiliki 71 mg.

Tak hanya itu saja, bahkan kulit jeruk sendiri juga memiliki kandungan flavonoid dan juga fitokimia yang sangat penting bafi tubuh.

Penasaran manfaat apa saja yang akan kamu dapatkan dari kulit jeruk untuk kecantikan?, maka langsung ulasan sebagai berikut.

Baca juga: Download Poppy Playtime Chapter 1 Mod APK

  • Mencerahkan Kulit

Seperti yang kita tahu, vitamin C memiliki peran yang cukup penting untuk mencerahkan kulit dan bebas kusam.

Tentunya kamu dapat memanfaatkan kulit jeruk sebagai bahan campuran untuk scrub ataupun masker, karena memang kulit jeruk memiliki kandungan vitamin C cukup tinggi.

Akan tetapi perlu kamu ingat satu hal sob, jangan terlalu menggunakannya secara berlebihan karena kulit jeruk sendiri memiliki kandungan asam sitrat, dimana dapat menimbulkan iritasi dan rasa panas pada kulit.

  • Mempercepat Regenerasi Kulit

Selain memiliki kandungan vitamin C cukup tinggi, akan tetapi rupanya kulit jeruk juga mengandung kalsium di dalamnya.

Seperti yang kita tahu, kalsium sendiri dipercaya mampu untuk mempercepat regenerasi kulit seperti sel-sel mati yang telah rusak.

Tentunya dengan hal inilah, kamu dapat memanfaatkan kulit jeruk untuk mempercepat regenerasi pada kulit.

  • Menghilangkan Bintik Hitam Dan Jerawat

Selanjutnya yakni mampu untuk menghilangkan bintik hitam serta jerawat pada kulit wajah.

Tentunya memiliki bintik hitam ataupun bekas jerawat ada kulit merupakan salah satu hal yang ingin di hindari oleh semua orang, karena memang memiliki masalah tersebut mampu mengurangi rasa percaya diri saat berpenampilan.

Nah, saat ini kamu dapat mengatasi masalah tersebut dengan cara memanfaatkan kulit jeruk yang di jadikan sebagai masker wajah.

Untuk caranya pun terbilang sangat mudah loh, kamu hanya perlu menghaluskan kulit jeruk secukupnya yang sudah kering. Jika sudah, maka kamu hanya perlu menambahkan sedikit tetesan air mawar dan satu sendok teh bubuk kayu cendana.

Kemudian aduk hingga seperti pasta, dan selesai kamu hanya perlu menjadikannya sebagai masker wajah.

  • Menghilangkan Komedo

Memiliki komedo, tentunya akan menyebabkan kulit kita menjadi bertekstur alias kasar.

Dimana timbulnya komedo dapat di sebabkan oleh berbagai macam hal, dimana bisa di sebabkan oleh debu, kulit mati di permukaan kulit, kotoran, dan juga riasan.

Untuk komedo sendiri terdapat dua jenis, yakni komedo putih dan juga hitam.

Bagi kamu yang mungkin saja memiliki masalah yang satu ini, kamu dapat mengetasi komedo dengan menggunakan masker yang berasal dari kulit jeruk.

Kamu hanya perlu menghaluskan kulit jeruk secukupnya dan tak lupa tambahkan yoghurt secukupnya.

Jika sudah, kamu hanya perlu mengaplikasikan pada kulit wajah hingga merata dengan sedikit pijatan halus pada area wajah.

Selanjutnya kamu hanya perlu mendiamkannya selama 15 menit dan kemudian bilas hingga bersih dengan menggunakan air hangat.

Baca juga: 4 Aplikasi Bobol Wifi Terbaik Untuk Android

  • Mengatasi Kulit Berminyak

Selanjutnya yakni kulit jeruk dipercaya mampu untuk mengatasi kulit berminyak. Dimana buat kamu yang mungkin saja memiliki masalah yang satu ini, tentunya kamu dapat memanfaatkan kulit jeruk.

Caranyapun terbilang sangat mudah, kamu hanya perlu melumatkan kulit jeruk sebagai bahan dari campuran masker waja yang akan kamu gunakan untuk mengatasi kulit berminyak.

Tak hanya itu saja, bahkan kamu juga dapat merendam kulit jeruk dengan menggunakan air hangat yang dapat kamu gunakan sebagai face mist pengontrol minyak.

Penutup

Cukup sampai disini apa yang dapat admin samapikan, terus nantikan informasi terbaru lainnya dan terimakasih.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *