Cara Menampilkan Keyboard Laptop di Layar dengan Mudah dan Cepat
Cara Menampilkan Keyboard Laptop di Layar dengan Mudah dan Cepat

Cara Menampilkan Keyboard Laptop di Layar dengan Mudah dan Cepat

Posted on

Operatorkita.comCara Menampilkan Keyboard Laptop di Layar dengan Mudah dan Cepat. Laptop menjadi sebuah perangkat keras yang sangat berfungsi dengan berbagai kepentingan.

Setiap laptop tentunya memiliki masa atau waktu hingga batasan kinerja tergantung performa yang tersedia dari kombinasi software dan hardware.

Berbagai macam penyebab laptop hang bisa jadi karena fitur yang menjadi lambat termasuk kerusakan pada keyboard bawaan yang mungkin seringkali terjadi oleh sebagian pengguna laptop.

Keyboard laptop pada layar bisa dioperasikan melalui kursor secara manual. Selain itu juga, pengguna bisa mengatur ukuran keyboard laptop pada layar dengan mudah.

Cara Menampilkan Keyboard Laptop

Di bawah ini ada beberapa cara menampilkan keyboard laptop di layar, simak langkah dan cara menampilkan keyboard laptop di layar berikut ini.

1. Cara menampilkan keyboard laptop lewat Shortcut pertama

Pertama, cara mudah menampilkan keyboard laptop di layar melalui pintasan yang bisa kmau coba yaitu sebagai berikut.

  • Pertama, klik kombinasi tombol Windows + U pada keyboard.
  • Jika sudah kemudian tunggu hingga masuk menu Ease of Access Centre.
  • Langkah selanjutnya klik pada bagian Start Keyboard On Screen.
  • Setelah itu, kalian tunggu beberapa saat hingga keyboard laptop muncul pada layar.

2. Cara menampilkan keyboard laptop lewat pencarian

Cara termudah yang bisa kamu coba selanjutnya yaitu dengan menggunakan kolom pencarian, simak caranya berikut ini.

  • Pertama, klik ikon Windows dan klik di bagian pencarian.
  • Lalu cari dengan kata kunci keyboard on screen.
  • Jika sudah silakan klik enter.
  • Setelah itu secara otomatis menu keyboard virtual akan muncul.

3. Cara menampilkan keyboard laptop lewat Pengaturan

Kemudian, cara menampilkan keyboard laptop melalui pengaturan yang bisa kamu coba di bawah ini.

  • Pertama, klik ikon Windows pada taskbar
  • Kemudian pilih menu Settings.
  • Klik Ease of Access.
  • Klik Keyboard.
  • Kalian hanya tunggu beberapa saat hingga keyboard laptop muncul pada layar.

4. Cara menampilkan keyboard laptop lewat Shortcut kedua

Terakhir, Cara menampilkan keyboard laptop lewat Shortcut kedua, pengguna juga bisa membuka keyboard laptop berikut ini yang diterapkan di Windows lama.

Caranya sangat mudah dan cepat, kalian hanya cukup menekan tombol logo windows + ctrl + O maka secara otomatis keyboard virtual akan muncul.

Akhir Kata

Hanya itu saja informasi yang bisa kami bagikan untuk kalian mengenai Cara Menampilkan Keyboard Laptop di Layar dengan Mudah dan Cepat, semoga apa yang telah disampaikan dapat bermanfaat untuk kalian semua para pembaca, terimakasih dan sampai jumpa.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *